Search

Humas

Grand Opening WMK 2023, UMS Berkomitmen Ciptakan Pengusaha Muda Tangguh

PABELAN – Tahun ke dua, Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) kembali mendapatkan kepercayaan sebagai Perguruan Tinggi Pelaksana (PTP) Wirausaha Merdeka (WMK) tahun 2023. Adapun, kegiatan itu secara resmi dibuka, Sabtu, (5/8) yang dilaksakan di Gedung Edutorium KH Ahmad Dahlan UMS, dengan disambut oleh robot UMS. Dalam kesempatan itu, Wakil Program Wirausaha Merdeka Pusat, Dr. Nila Tristiarini […]

Grand Opening WMK 2023, UMS Berkomitmen Ciptakan Pengusaha Muda Tangguh Read More »

Prodi Pendidikan Bahasa Inggris UMP Kirim Mahasiswanya Ikuti PPL Internasional di Thailand

Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Universitas Muhammadiyah Purwokerto (UMP) kembali kirimkan mahasiswanya untuk mengikuti PPL Internasional di Islam Wittaya Beungnamrak School, Thailand. Kaprodi Pendidikan Bahasa Inggris Feisal Aziez, Ph.D mengatakan ini kali kesekian PBI UMP mengirimkan mahasiswanya dalam kegiatan internasional. Ada dua mahasiswa PBI UMP yang akan mengikuti kegiatan PPL Internasional di Thailand. Acara tersebut

Prodi Pendidikan Bahasa Inggris UMP Kirim Mahasiswanya Ikuti PPL Internasional di Thailand Read More »

Mendunia, Dua Mahasiswa UKSW Lolos IISMA ke Taiwan dan Lithuania

Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) kembali berbangga dengan lolosnya dua mahasiswa sebagai penerima beasiswa Program Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) 2023, yang akan mengikuti perkuliahan di luar negeri mulai Agustus ini. Kedua awardee IISMA tersebut adalah Nadia Hartono dari Program Studi (Prodi) Psikologi Fakultas Psikologi yang lolos ke National Taiwan University of Science and Technology (NTUST) di Taiwan dan Meriva Putri Wibowo Prodi Desain Komunikasi Visual Fakultas

Mendunia, Dua Mahasiswa UKSW Lolos IISMA ke Taiwan dan Lithuania Read More »

Menuju Akreditasi Unggul, POLITEKNIK BUMI AKPELNI Gelar Pelatihan Audit Mutu Internal

Semarang – Dalam upaya menjamin mutu pendidikan sesuai standar nasional pendidikan tinggi, Politeknik Bumi Akpelni menyelenggarakan pelatihan audit mutu internal bagi calon auditor internal selama 3 hari pada 3- 5 Agustus 2023. Kegiatan ini dimaksudkan untuk menyiapkan internal auditor yang memiliki kompetensi untuk melihat efektifitas implementasi siklus PPEPP yang diterapkan. Pada kesempatan kali ini Direktur Politeknik

Menuju Akreditasi Unggul, POLITEKNIK BUMI AKPELNI Gelar Pelatihan Audit Mutu Internal Read More »

Dua Mahasiswa STT Warga Surakarta Masuk Finalis Threeminute International Thesis Competition

Senin, 31 Juli 2023 dilaksanakan Three minute International Thesis Competition yang diselenggarakan oleh University College TATI (UC TATI) Malaysia, dengan peserta Mahasiswa dari MIE university Jepang, STT Warga Surakarta Indonesia, Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA) Indonesia dan Princess of Naradhiwas University (PNU), Thailand serta Mahasiswa dari UC TATI itu sendiri. Bersaing pada kesempatan itu 71

Dua Mahasiswa STT Warga Surakarta Masuk Finalis Threeminute International Thesis Competition Read More »

Meriah! Rangkaian Dies Natalies Ke-23, STIE Totalwin Sukses Gelar Fun Walk 90’

Semarang – Dalam rangka Dies Natalis ke 23, STIE Totalwin Semarang sukses menyelenggarakan rangkaian acara diantaranya adalah Jalan Sehat Massal pada hari Minggu (6/9). Acara yang di gelar meriah ini berpusat di bundaran Jl. Suratmo berdekatan dengan kampus Dirgabangsa 1 STIE Totalwin Acara yang turut dihadiri oleh Walikota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu, dan Camat Semarang Barat

Meriah! Rangkaian Dies Natalies Ke-23, STIE Totalwin Sukses Gelar Fun Walk 90’ Read More »

UTP Gelar KKN PMM 2023, Rektor : Program KKN Harus Sukses dan Terlaksana Kuncinya Berkolaborasi dengan Masyarakat

Selasa (01/08) Universitas Tunas Pembangunan Surakarta (UTP) melaksanakan Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PMM) 2023 di wilayah Karanganyar. Pelaksanaan KKN PMM 2023 akan digelar selama 1 bulan terhitung sejak tanggal 01 Agustus – 31 Agustus 2023 dengan tema Pemberdayaan Desa Sehat Bugar dan Sejahtera Berbasis Potensi Lokal. Tema ini dipilih karena sangat pas untuk

UTP Gelar KKN PMM 2023, Rektor : Program KKN Harus Sukses dan Terlaksana Kuncinya Berkolaborasi dengan Masyarakat Read More »

UNSOED Sukses Gelar Raker Kerjasama PTN – LLDIKTI Jateng & DIY

Banyumas – Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) menjadi tuan rumah Rapat Kerja Badan Kerja Sama (BKS) Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan LLDIKTI Wilayah Jawa Tengah dan DIY tahun 2023, 28-29 Juli 2023. Dalam kegiatan yang berlangsung di Hotel Java Heritage Purwokerto ini ditandatangi Nota Kesepahaman Bersama (MoU) pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi oleh Rektor / Direktur

UNSOED Sukses Gelar Raker Kerjasama PTN – LLDIKTI Jateng & DIY Read More »

Berbagai Atraksi Meriahkan Penyambutan 5.907 Mahasiswa Baru Gelombang I,UMS 2023

PABELAN – Menyambut mahasiswa baru 2023, Universitas MuhammadiyahSurakarta (UMS) menggelar Serangkaian Masa Ta’aruf, PenyambutanMahasiswa Baru (Masta PMB) gelombang 1 sejumlah 5.907 mahasiswa yangdilaksanakan di Gedung Edutorium KH Ahmad Dahlan UMS. Ketua Masta PMB 2023, drg., Ana Riolina, MPH, menyampaikan  terdapat halyang menarik dalam kegiatan ini yaitu pembukaan acara diawali dengansambutan Rektor UMS melalui teknologi AI.

Berbagai Atraksi Meriahkan Penyambutan 5.907 Mahasiswa Baru Gelombang I,UMS 2023 Read More »