Search

Humas

Studi banding Peninjauan Kurikulum Program Studi Sastra Inggris FHB Unisbank ke FBS Soegijapranata Catholic University.

Semarang – Selasa, tanggal 9 Januari 2024 prodi S1 Sastra Inggris melakukan studi banding ke prodi S1 Sastra Inggris FBS Soegijapranata Catholic University (SCU). Tujuan dilaksanakannya studi banding ini adalah untuk menambah benchmarking prodi S1 Sastra Inggris dan dalam rangka penguatan Kerjasama sebagai bentuk implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi. Kegiatan ini dihadiri oleh Dekan FBS […]

Studi banding Peninjauan Kurikulum Program Studi Sastra Inggris FHB Unisbank ke FBS Soegijapranata Catholic University. Read More »

Pelantikan Pengurus Baru Organisasi Mahasiswa dan Pembina UKM Kampus Dirgabangsa STIE Totalwin Periode 2024-2025

Semarang – Bertempat di Aula Kampus Dirgabangsa2  STIE Totalwin, dilaksakan pelantikan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS), Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) dan Pembina Unit Kegiatan Mahasiswa Perode tahun 2024-2025 pada Kamis (04/01). Pelaksanaan Pelantikan dihadiri oleh Ketua STIE Totalwin Dr.Hasan Abdul Rozak,SH,CN,MM, Ketua PDMI Jawa Tengah Dr.Taswan,S.E,M.M, para Dosen serta perwakilan organisasi

Pelantikan Pengurus Baru Organisasi Mahasiswa dan Pembina UKM Kampus Dirgabangsa STIE Totalwin Periode 2024-2025 Read More »

Kepala LLDIKTI Wilayah VI Serahkan SK Pembukaan Program Studi Teknik Elektro STT“Warga” Surakarta

Surakarta, 5 Januari 2024 – Sekolah Tinggi Teknologi “Warga” Surakarta (STT Warga) dengan bangga mengumumkan pembukaan Program Studi S1 Teknik Elektro sebagai upaya untuk terus berinovasi dan memajukan bidang teknologi di tengah-tengah masyarakat. Keputusan ini telah diresmikan melalui Surat Keputusan yang dikeluarkan pada 23 Desember 2023 di portal Siaga Kemdikbud. Penyerahan secara langsung dokumen keputusan

Kepala LLDIKTI Wilayah VI Serahkan SK Pembukaan Program Studi Teknik Elektro STT“Warga” Surakarta Read More »

Awali Tahun 2024, LLDIKTI Wilayah VI Sukses Gelar Rapat Koordinasi Pimpinan BP dan Pimpinan PTS Se Jawa Tengah

Semarang – Kebijakan Merdeka Belajar Eps. 26 dan Sosialisasi Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor 53 Tahun 2023 tentang Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi telah diluncurkan pada akhir tahun lalu. Namun diseminasi kebijakan tersebut dipandang perlu agar tersampaikan secara lebih komprehensif khususnya pemahaman yang utuh terhadap transformasi Standar Nasional dan Akreditasi Pendidikan Tinggi kepada

Awali Tahun 2024, LLDIKTI Wilayah VI Sukses Gelar Rapat Koordinasi Pimpinan BP dan Pimpinan PTS Se Jawa Tengah Read More »

Sebagai Pertukaran Budaya Internasional, UMNU Kebumen hadirkan 5 Native Speakers dari 5 Negara

Dekan FKIP sekaligus pengampu mata kuliah CCU (Cross Cultural Understanding) Alek Andika, M.Pd bersama mahasiswa semester 5 melakukan UAS dalam bentuk project based learning (PJBL) pada hari kamis 21 Desember 2023 dengan menghadirkan 5 native speakers untuk berbagi budaya dari masing-masing Negara yaitu ( Pakistan/ Sundas Ejaz, Thailand/Nor Najihah Saad, Filipina/Sabrina Joy S.Tan, Gambia/Mbemba Badjie

Sebagai Pertukaran Budaya Internasional, UMNU Kebumen hadirkan 5 Native Speakers dari 5 Negara Read More »

Rumah Sakit UNIMUS Resmi Dibuka

Semarang – Rektor Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) dan Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah meresmikan Rumah Sakit Unimus, Sabtu (6/1/2024). Peresmian Rumah Sakit Unimus ini ditandai dengan Penandatanganan Prasasti oleh Prof. Dr. Haedar Nasir,  dengan didampingi oleh Rektor Unimus Prof. Dr. Masrukhi, M.Pd, dan disaksikan oleh Walikota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu, M.SOS (Mbak Ita), PJ. Gubernur

Rumah Sakit UNIMUS Resmi Dibuka Read More »

Kado Awal Tahun: UKSW Naik Peringkat Nasional di Klasterisasi Mandiri untuk Riset dan Pengabdian Masyarakat

Salatiga – Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW) Salatiga mendapatkan kado awal tahun. Berdasarkan Keputusan Direktur Riset, Teknologi, dan Pengabdian Masyarakat Nomor 1350/E5/PG.02.00/2023 tentang Penetapan Klasterisasi Perguruan Tinggi berdasarkan Kinerja Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, UKSW berhasil masuk pada Klaster Mandiri. Tak banyak perguruan tinggi negeri (PTN) dan perguruan tinggi swasta (PTS) yang berhasil masuk pada

Kado Awal Tahun: UKSW Naik Peringkat Nasional di Klasterisasi Mandiri untuk Riset dan Pengabdian Masyarakat Read More »

UNISBANK Tambah Profesor Baru di Bidang Ilmu Linguistics

Semarang – Mengawali Tahun 2024, Kepala LLDIKTI Wilayah VI Jawa Tengah, Bhimo Widyo Andoko, S.H., M.H mengunjungi Universitas Stikubank untuk menyerahkan SK Kenaikan Jabatan Akademik Dosen atas nama Dr. Katharina Rustipa, M.Pd menjadi Profesor atau Guru Besar (02/01/2024). Prof. Dr. Katharina Rustipa, M.Pd menerima Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 66913/M/07/2023

UNISBANK Tambah Profesor Baru di Bidang Ilmu Linguistics Read More »

Cegah Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan, Universitas Pekalongan Garap Program Transformasi Batik menjadi Green Product

Pekalongan – Melalui Program Matching Fund Kemdikbudristek Tahun 2023, Universitas Pekalongan bekerjasama dengan Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kota Pekalongan membuat program “Transformasi Batik sebagai Green Product untuk Menyongsong Ekonomi Hijau di Kota Pekalongan”. Program ini sebagai upaya untuk mendukung Peraturan Menteri Perindustrian Republik Indonesia No. 10 Tahun 2023 tentang Standar Industri Hijau untuk Industri

Cegah Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan, Universitas Pekalongan Garap Program Transformasi Batik menjadi Green Product Read More »

Workshop dan Coaching Clinic Mengungkap Strategi Lolos Proposal Hibah Penelitian Vokasi oleh STT “WARGA” Surakarta bekerjasama dengan APTISI Komisariat II Surakarta

Surakarta – Sebanyak 66 dosen dari berbagai perguruan tinggi di Solo Raya dan sekitarnya berkumpul di Kampus Sekolah Tinggi Teknologi “Warga” Surakarta pada Selasa, 12 Desember 2023, untuk mengikuti Workshop dan Coaching Clinic bertema “Strategi Lolos Proposal Hibah Penelitian Vokasi.” Kegiatan ini diselenggarakan oleh Pusat Penelitian dan Pengabdian STT “Warga” Surakarta bekerjasama dengan APTISI Komisariat

Workshop dan Coaching Clinic Mengungkap Strategi Lolos Proposal Hibah Penelitian Vokasi oleh STT “WARGA” Surakarta bekerjasama dengan APTISI Komisariat II Surakarta Read More »