STIEMA Selenggarakan Wisuda ke-40, Kepala LLDIKTI Wilayah VI Luncurkan Marketplace Karya Sivitas Akademika
Semarang, Senin, 15 Desember 2025 — Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Semarang (STIEMA) menyelenggarakan Wisuda ke-40 dengan mengukuhkan 172 wisudawan pada acara yang digelar di Patra Hotel & Convention Semarang. Kegiatan ini menjadi momentum penguatan komitmen STIEMA dalam peningkatan mutu pendidikan tinggi serta pengembangan inovasi dan hilirisasi karya akademik. Wisuda dihadiri oleh Kepala LLDIKTI Wilayah VI […]









