Inovasi Mahasiswa Unimus Semarang Hadir dalam Presentasi Akhir KKN di Desa Pranggong dan Kedungdowo Boyolali Jawa Tengah
Semarang – Universitas Muhammadiyah Semarang (Unimus) kembali menunjukkan komitmennya pada pengabdian masyarakat melalui program Kuliah Kerja Nyata (KKN). Pada Rabu (17/9/2025), dua kelompok mahasiswa mempresentasikan hasil akhir pengabdian mereka di Desa Pranggong dan Desa Kedungdowo,